Pengembangan Sistem Manajemen Keanggotaan dan Pelatihan Gym Berbasis Web Menggunakan Metode Traditional Analysis dan Prototype

Development of a Web-Based Gym Membership and Training Management System Using the Traditional Analysis and Prototype Methods

Authors

  • Muhammad Iqbal Ravelino Universitas Teknologi Yogyakarta
  • Suhirman Suhirman Universitas Teknologi Yogyakarta

DOI:

https://doi.org/10.57152/malcom.v6i1.2354

Keywords:

Keanggotaan Gym, Pelatihan, Prototype, Sistem Manajemen, Web

Abstract

Proses manajemen keanggotaan dan pelatihan pada banyak gym masih dilakukan secara manual, sehingga menimbulkan masalah seperti kesalahan pencatatan, ketidaktepatan jadwal, dan keterbatasan dalam pemantauan aktivitas anggota. Kondisi ini berdampak pada rendahnya akurasi data dan menurunnya efisiensi operasional. Penelitian ini bertujuan merancang dan mengembangkan sistem manajemen keanggotaan dan pelatihan gym berbasis web untuk menurunkan kesalahan administrasi minimal 50%, mempercepat proses pendaftaran anggota hingga 40%, serta meningkatkan ketepatan jadwal pelatihan hingga akurasi 95%. Pengembangan sistem dilakukan menggunakan metode Prototype, melalui proses pembuatan desain awal, evaluasi bersama pengguna, serta siklus penyempurnaan berulang hingga sistem memenuhi kebutuhan operasional. Evaluasi sistem dilakukan melalui pengujian User Acceptance Testing (UAT) untuk menilai tingkat penerimaan pengguna terhadap fungsionalitas, kemudahan penggunaan, akurasi proses, dan kesesuaian sistem dengan kebutuhan gym. Hasil pengujian UAT menunjukkan bahwa seluruh fitur utama pendaftaran anggota, pengaturan jadwal pelatihan, pencatatan kehadiran, serta pelaporan aktivitas memenuhi kriteria yang diharapkan pengguna dengan tingkat kepuasan berada pada kategori “sangat baik”. Penelitian ini berkontribusi pada pengembangan solusi digital yang adaptif untuk manajemen gym, khususnya dalam integrasi layanan keanggotaan dan pelatihan berbasis web. Secara keseluruhan, sistem yang dihasilkan dapat menjadi fondasi bagi transformasi digital layanan kebugaran yang lebih modern, terukur, dan terintegrasi.

Downloads

Download data is not yet available.

References

D. R. Pratama, T. Hidayah, and H. Setyawati, “Pengaruh Motivasi Dan Kualitas Layanan Personal Trainer Tehadap Keputusan Menjadi Member Fitness Center,” Journal of Sport Sciences and Fitness, vol. 6, no. 1, pp. 27–34, Mar. 2020.

S. M. Wanasari, A. Noordia, D. Yuliastrid, and Kumaat Noortje Anita, “Motivasi Member Gym Dan Tingkat Perubahan Perilaku Sehat Ditinjau Dari Perbedaan Jenis Kelamin,” Bravo’s: Jurnal Program Studi Pendidikan Jasmani dan Kesehatan, vol. 12, no. 1, pp. 79–88, Mar. 2024.

S. R. Sitompul, G. P. Mahardika, W. D. A. Zebua, M. Saleh, G. M. Kombara, and S. Nugroho, “Desiminasi Program Latihan Bagi Fitnes Pemula,” Jurnal Bina Pengabdian Kepada Masyarakat, vol. 5, no. 1, pp. 86–98, Dec. 2024.

M. I. Aeman, R. Latuconsina, and C. Setianingsih, “Sistem Penjadwalan Anggota Pada Aplikasi Event Management Menggunakan Algoritma Particle Swarm Optimization Berbasis Web,” in e-Proceeding of Engineering, Telkom University Open Library, 2021, pp. 6746–6754.

M. Ridwan and Z. Halim, “Perancangan Sistem Informasi Fasilitas Fitness Gym Berbasis Website Menggunakan Codeigniter ,” KLIK: Kajian Ilmiah Informatika dan Komputer, vol. 4, no. 1, pp. 601–609, Aug. 2023.

M. R. Khairiyadi, A. M. Sadat, and Rahmi, “Pengaruh Fitness Experience dan Store Atmosphere terhadap Revisit Intention Pelanggan Fitness dengan Customer Satisfaction sebagai Variabel Intervening,” AKADEMIK: Jurnal Mahasiswa Ekonomi & Bisnis, vol. 4, no. 3, pp. 1093–1108, Sep. 2024.

N. F. Choirunnissa and N. Oktarina, Peran Digitalisasi Dalam Meningkatkan Pelayanan Administratif Kantor, vol. 1. Bookchapter Administrasi Perkantoran, 2025.

D. Putri and A. Taufik, “Analisa dan Perancangan Sistem Informasi Perpustakaan Menggunakan Metode Waterfall (Studi Kasus: SMK Yapermas Jakarta),” Saturnus: Jurnal Teknologi dan Sistem Informasi, vol. 3, no. 1, pp. 33–44, 2024.

D. F. Ramdhani and B. Subaeki, “Perancangan Sistem Informasi Pengelolaan Member Gym Berbasis Website (Studi Kasus: Galby Gym Padalarang),” in Prosiding Seminar Sosial Politik, Bisnis, Akuntansi dan Teknik (SoBAT), Universitas Sangga Buana YPKP, 2022.

M. Muzaki, T. Khotimah, and R. Meimaharani, “Design And Construction Of Gym Angkasa Management Website System In Margoyoso Village To Improve Customer Service,” Journal of Soft Computing Exploration (JOSCEX), vol. 6, no. 2, pp. 125–136, 2025.

F. Salim and Cuhenda, “Perancangan UI/UX Aplikasi Pencari Tempat Gym Berbasis Mobile dengan Menggunakan Metode Design Thinking,” Informatech: Jurnal Ilmiah Informatika dan Komputer, vol. 1, no. 2, pp. 66–76, 2024.

D. Anggraini, F. T. S. Butar-butar, and A. Solihah, “Perancangan Aplikasi Olahraga Sehat Kardio Berbasis Android,” Jurnal Riset dan Aplikasi Mahasiswa Informatika(JRAMI), vol. 3, no. 2, pp. 284–290, 2022.

P. Kustanto, B. K. Ramadhan, and A. Noe’man, “Penerapan Metode Prototype dalam Perancangan Media Pembelajaran Interaktif,” Journal of Students’ Research in Computer Science (JSRCS), vol. 5, no. 1, pp. 83–94, 2024.

E. Nurlelah, F. N. Hasan, and R. Maryani, “Implementasi Model Prototype Pada Sistem Informasi Persediaan Bahan Baku Menggunakan Metode Economic Order Quantity,” KLIK: Kajian Ilmiah Informatika dan Komputer, vol. 4, no. 3, pp. 1501–1511, 2023.

D. Y. Descania, “Penerapan Metode Prototype Pada Pengembangan Sistem Antrian Online Di Kementrian ATR/BPN Kab. Sukabumi,” INDEXIA?: Informatic and Computational Intelligent Journal, vol. 5, no. 1, pp. 1–18, 2023.

R. Taufiq, D. Y. Prianggodo, Y. Sugiani, and N. Andini, “Penggunaan Metode Prototype Pada Pengembangan Sistem Informasi Imunisasi Posyandu,” JIKA (Jurnal of Informatics) Universitas Muhammadiyah Tangerang , vol. 7, no. 4, pp. 431–439, 2023.

Kurniati, “Penerapan Metode Prototype Pada Perancangan Sistem Pengarsipan Dokumen Kantor Kecamatan Lais ,” Journal of Software Engineering Ampera, vol. 2, no. 1, pp. 16–27, 2021.

D. B. Pailin and Y. Widiatmoko, “Rancangan Aplikasi Monitoring Online Untuk Meningkatkan Pemeliharaan Prediktif Pada PLTD,” JSINBIS (Jurnal Sistem Informasi Bisnis), vol. 1, no. 1, pp. 9–17, 2021.

F. M. Zulfikar, A. Sukawan, A. Suhenda, and F. Fadly, “Perancangan Sistem Informasi Indeks Kepuasan Masyarakat Berbasis Web Di UPTD Puskesmas Panjalu,” JITET (Jurnal Informatika dan Teknik Elektro Terapan), vol. 11, no. 3, pp. 401–408, 2023.

L. Sari and G. Y. K. S. Siregar, “Perancangan Aplikasi Pendataan Data Kepegawaian Negeri Sipil Pada Dinas Komunikasi Dan Informatika Kota Metro,” Jurnal Mahasiswa Ilmu Komputer (JMIK) , vol. 1, no. 1, pp. 115–135, 2021.

Y. S. Siregar, B. O. Sembiring, E. Rahayu, Hasdiana, and R. Franchitika, “Pemanfaatan Aplikasi MySQL untuk Membantu Siswa SMK Swasta Nur Azizi dalam Pengolahan Data,” Jurnal Pengabdian Masyarakat (JAPAMAS), vol. 3, no. 2, pp. 229–240, 2024.

N. F. Syafi’i, R. R. Harahap, and C. Rizal, “Pembuatan Aplikasi Berita Menggunakan Flask Python (Studi Kasus?: Kantor Waspada),” Jurnal Minfo Polgan (JMP), vol. 13, no. 2, pp. 2515–2550, 2025.

J. A. Fandopa and N. Santoso, “Pengembangan Sistem Informasi Manajemen Percetakan pada Gajayana Digital Printing Kota Malang berbasis Website,” Jurnal Pengembangan Teknlogi Informasi dan Ilmu Komputer (J-PTIIK), vol. 6, no. 11, pp. 5371–5379, 2022.

Downloads

Published

2026-01-16

How to Cite

Ravelino, M. I., & Suhirman, S. (2026). Pengembangan Sistem Manajemen Keanggotaan dan Pelatihan Gym Berbasis Web Menggunakan Metode Traditional Analysis dan Prototype: Development of a Web-Based Gym Membership and Training Management System Using the Traditional Analysis and Prototype Methods. MALCOM: Indonesian Journal of Machine Learning and Computer Science, 6(1), 126-137. https://doi.org/10.57152/malcom.v6i1.2354